Tag Archives: DDI

Wakili Kakan Kemenag Soppeng, Musriadi Ingatkan Kemandirian dan Trilogi DDI

Soppeng, sulsel.ddi.or.id – Mewakili Kepala Kantor Kementerian Agama Kab. Soppeng, Dr. H Musliadi mengingatkan Kemandirian dan Trilogi DDI saat memberikan sambutan pada Musyawarah Daerah PD DDI Kabupaten Soppeng yang dilaksanakan di Ruang Sidang Paripurna Kantor DPRD Kabupaten Soppeng, 12 Januari 2025 Sebelumnya Musriadi yang juga merupakan alumni DDI Mangkoso mengungkapkan permohonan …

Read More »

Ketua DDI Sulsel; Adab Dulu Baru Ilmu

Ketua DDI Sulsel; Adab Dulu Baru Ilmu

Makassar, sulsel.ddi.or.id – Ketua DDI Sulsel Andi Aderus membuka sambutannya dengan kalimat “Adab dulu baru ilmu” untuk menunjukkan bahwa betapa pentingnya belajar adab dulu bari belajar ilmu. Hal itu disampaikan ketika menghadiri langsung acara Penammatan Santri Angkatan Pertama Pondok Pesantren DDI ABRAD Makassar, yang berlangsung di pelataran belakang kampus DDI …

Read More »

Syahar Alrif Mengenang Gurutta Ambo Dalle

Syaharuddin Alrif Mengenang Gurutta Ambo Dalle

Makassar-sulsel.ddi.or.id. Rabu (22/05/2024) sekira pukul 10.00 WITA, Syaharuddin Alrif berkunjung ke kantor pengurus wilayah DDI Sulawesi Selatan di bilangan jalan Pettarani Makassar, mungkin kunjungan ini akan membangkitkan kenangan bersama Gurutta Ambo Dalle dulu. Kehadirannya disambut hangat oleh jajaran pengurus wilayah DDI dipimpin Prof. Muammar Bakry, hadir membersamai Nurhasan, Andi Taufiq …

Read More »

Ketua Umum PB DDI Buka Rapat Kerja Nasional

Makassar, sulsel.ddi.or.id – Ketua Umum Pengurus Besar Darud Da’wah Wal Irsyad (PB DDI) Anregurutta Prof Dr H. Andi Syamsul Bahri A. Galigo, MA, hadir dan membuka kegiatan rapat kerja nasional yang di selenggarakan oleh PB DDI di Balai Diklat Keagamaan, Jl. Sultan Alauddin, Makassar. Hadir dalam rapat kerja tersebut perwakilan …

Read More »

Karateka DDI Mangkoso Raih Sejumlah Prestasi di Kejuaraan Rektor UIN CUP III

International Black Panther Karate Indonesia DDI Mangkoso

Gowa, sulsel.ddi.or.id – Kejuaraan karate memperebutkan piala Rektor UIN Alauddin Makassar  berlangsung dari tanggal 16 – 19 November 2023. Kegiatan yang terlaksana di Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) Kampus UIN Samata Kabupaten Gowa  ditutup secara resmi pada Ahad malam (19/11) oleh Ketua Umum International Black Panther Karate Indonesia (IBPKI) Koordinator …

Read More »

Sekum DDI Sulsel Kuatkan Kelembagaan DDI Saat Rapat Konsolidasi

Makassar, sulsel.ddi.or.id – Rapat Konsolidasi Darud Da’wah Wal Irsyad (DDI) se Sulawesi Selatan resmi dibuka langsung oleh Ketua Umum Pengurus WIlayah (PW DDI) Dr Andi Aderus bersama Sekretaris Umum PW DDI Prof Muammar Bakry yang dilaksanakan selama dua hari di Hotel Erin jalan Toddopuli 7 No 7 Makassar, (22/07/2023) Turut …

Read More »

Usai Lebaran, DDI Sulsel Akan Gelar Temu Tokoh dan Ulama DDI

Makassar, ddisulsel.or.id – Pengurus Wilayah DDI Sulsel malam ini (Rabu, 12/04/2023) menggelar rapat persiapan terkait dengan rencana temu tokoh dan ulama DDI. Rapat yang dipimpin oleh Ketua Umum PW DDI Sulsel Dr H Andi Aderus Banua yang juga dihadiri oleh Sekretaris Umum PW DDI Sulsel Prof Muammar Bakry bersama Wakil …

Read More »

Diserang Stroke Ringan, Ketum DDI Sulsel Jenguk Ketua Lawazis DDI

Makassar, ddisulsel.or.id – Mendapat kabar kalau Ketua Lawazis DDI Gurutta Yahya Ahmad masuk rumah sakit, Beberapa Pengurus Wilayah DDI Sulawesi Selatan menjenguk di RS Plamonia, Ahad (08/04/2023) Ketua Umum DDI Sulsel Andi Aderus datang bersama Ibu dan Kepala Sekretariat DDI Sulsel Rizkayadi Sjukri lebh awal dari beberapa pengurus. Wakil Ketua …

Read More »

AG. Prof. Ali Yafie, Sang Maha Guru Panutan asli Indonesia Timur

Jakarta, ddisulsel.or.id – Anre Gurutta, sapaan familiar Kiai pondok di Indonesia Timur. Sosok Sederhana, terkenal Romantis kepada keluarganya, meski itu adalah bagian menghargai Sang Pujaan Hatinya “Nyai Aisyah”. Lebih banyak diam alias irit bicara di setiap moment pertemuan. Menjawab sesuai porsinya, Kau diam dia menanti awal cerita. Engkau bertanya, Pasti …

Read More »

Kejadian Gaib Dialami AGH Abd Rahim Arsyad di Pelantikan PERMATA DDI

Makassar, ddisulsel.or.id – Peristiwa istimewa dialami pengasuh Pondok Pesantren Lilbanat DDI, Ujunglare, Anre Gurutta Prof Abd Rahim Arsyad saat bersua Ilham Arief Sirajudddin (IAS) di mana IAS sendiri merupakan Majelis Pembina Permata DDI Sulsel Peristiwa beraroma gaib itu dialami tokoh DDI itu di sela-sela Peringatan Isra Miraj dirangkaikan pelantikan pengurus …

Read More »