Tag Archives: DDI Jeneponto

Resmi Dilantik, Ini Struktur Pengurus DDI Jeneponto

Makassar, ddisulsel.or.id – Pengurus Daerah DDI  Jeneponto resmi dilantik oleh Sekretaris umum DDI Sulsel Ust Prof Muammar Bakry yang dilaksanakan di aula Kantor Kemenag Jeneponto, Ahad, 05 Maret 2023. Sebelumnya, Nurhasan yang merupakan Wakil Ketua Umum DDI Sulawesi Selatan ditunjuk menjadi plt DDI kabupaten Jeneponto untuk mengakomodir aspirasi warga Addariyah di …

Read More »

Pengurus DDI Jeneponto Resmi Dilantik, Nurhasan: Tugas Plt Selesai

Makassar, ddisulsel.or.id – Plt DDI Jeneponto, Nurhasan mengungkapkan bahwa dengan dilantiknya Pengurus DDI Jeneponto secara otomatis tugas plt telah selesai. Pengurus Daerah DDI Kab. Jeneponto resmi dilantik oleh Sekretaris umum DDI Sulsel Ust Prof Muammar Bakry yang dilaksanakan di aula kantor Kemenag Jeneponto, Ahad, 05 Maret 2023. “Selaku plt DDI …

Read More »

Lantik DDI Jeneponto, Sekum DDI Sulsel: Mari Kita MenDDIkan Orang yang Bukan DDI

Jeneponto, ddisulsel.or.id – Sekretaris umum DDI Sulsel Ust Prof Muammar Bakry saat melantik PD DDI Jeneponto mengatakan Mari kita menDDIkan orang yang bukan DDI. Hal tersebut diungkapkannya saat memberikan sambutan saat melantik Para pengurus daerah Kabupaten Jeneponto. Kegiatan pelantikan yang dilaksanakan di aula kantor Kemenag Jeneponto, Ahad, 05 Maret 2023 …

Read More »

DDI Jeneponto Segera Adakan Musda

Jeneponto, ddisulsel.or.id – Pengurus Daerah Darud Dakwah Wal Irsyad (PD DDI) Kabupaten Jeneponto akan segera mengadakan Musyawarah Daerah (Musda) dalam waktu dekat. Kepengurusan PD DDI Jeneponto yang setelah sekian lama demisioner, tetapi dengan kedatangan para Pengurus Wilayah DDI Sulsel dalam rangka silaturahmi dan rapat koordinasi dengan tema Bersatu Membangun Semangat …

Read More »

DDI Sulsel akan Roadshow Empat Kabupaten, Ini Jadwalnya

Makassar, ddisulsel.or.id – Pimpinan Wilayah Darud Da’wah Wal Irsyad (DDI) Sulawesi Selatan akan menjadwalkan roadshow ke empat kabupaten. Kabupaten Takalar, Jeneponto, Bantaeng dan Bulukumba menjadi tujuan roadshow perdana tahun 2023. Hal tersebut diungkapkan oleh Sekretaris Umum DDI Sulawesi Selatan usai bertemu dengan plt DDI Jeneponto Nur Hasan. “Terkait laporan plt …

Read More »

DDI Sulsel Tunjuk Nur Hasan Kartaker DDI Jeneponto

Makassar, ddisulsel.or.id – Sebuah organisasi jika sudah usai masa khidmatnya, maka seharusnya segera melakukan Musyawarah Daerah (Musda) untuk menentukan siapa pemimpin selanjutnya. Kekosongan pemimpin akan mempengaruhi segala aktivitas dan kinerja suatu organisasi. Usai mengadakan rapat pimpinan beberapa waktu lalu, Ketua Umum DDI Sulsel bersama Sekretaris Umum DDI Sulsel memutuskan dan …

Read More »

Ketua Umum PW DDI Sulsel Bawakan Kuliah Umum

Jeneponto, ddisulsel.or.id – Anregurutta Abdurrahman Ambo Dalle menyiapkan DDI untuk menyebar ilmu agama di bumi Sulawesi Selatan khususnya dan seluruh nusantara pada umumnya. Setelah berpuluh-puluh tahun sejak berdirinya, kini DDI sudah memiliki hampir 1000 cabang yang tersebar di Sulawesi Selatan dan salah satunya adalah STAI DDI di Kabupaten Jeneponto saat …

Read More »